Kamis, 10 Mei 2012

Gimp 2.8 pada Ubuntu 12.04



Teman semua pasti sudah mengetahui kalau Gimp (http://www.gimp.org/) adalah merupakan aplikasi atau software untuk melakukan pengolahan gambar yang gratis atau free, tersedia untuk OS Windows maupun Linux, fungsinya mirip dengan Photoshop. Pada Ubuntu 12.04, versi Gimp yang ada pada repository adalah versi 2.6.

Jika ingin mengetahui beberapa feature baru dari Gimp ver. 2.8, dapat dilihat disini : http://www.gimp.org/release-notes/gimp-2.8.html

Saat ini versi Gimp terbaru adalah versi 2.8, Jika anda ingin menginstall Gimp terbaru ini pada Ubuntu 12.04 silahkan mengikuti langkah-langkah berikut ini :

1. Tambah repository Gimp 2.8 :

$ sudo add-apt-repository ppa:otto-kesselgulasch/gimp
[sudo] password for dony:
You are about to add the following PPA to your system:
 CAUTION!

This PPA could break your installed OS. There are dependency issues for Oneiric Ocelot (11.10). Only use it if you know what you do!

There should be no problems in Precise Pangolin (12.04).

Regards
 More info: https://launchpad.net/~otto-kesselgulasch/+archive/gimp
Press [ENTER] to continue or ctrl-c to cancel adding it

Executing: gpg --ignore-time-conflict --no-options --no-default-keyring --secret-keyring /tmp/tmp.EpbRQqmSuW --trustdb-name /etc/apt/trustdb.gpg --keyring /etc/apt/trusted.gpg --primary-keyring /etc/apt/trusted.gpg --keyserver hkp://keyserver.ubuntu.com:80/ --recv FB97E9C3A97F85C095AEA7903BDAAC08614C4B38
gpg: requesting key 614C4B38 from hkp server keyserver.ubuntu.com
gpg: key 614C4B38: public key "Launchpad otto06217" imported
gpg: Total number processed: 1
gpg:               imported: 1  (RSA: 1)

2. Update repository nya :

$ sudo apt-get update

3. Install Gimp 2.8 :

$ sudo apt-get install gimp-plugin-registry

Tunggu hingga selesai proses instalasinya.




Dony Ramansyah
site : http://dony-ramansyah.bravehost.com
blog : dony-ramansyah.blogspot.com
email : dony.ramansyah[at]gmail.com
Registered linux user : ID 400171

Tidak ada komentar: